Question | Answer |
Gambar pada ginjal tersebut merupakan bagian apa? | Glandula suprarenal/adrenal dextra, karena bentuknya kerucut seperti topi. |
Gambar yang ditunjuk adalah bagian? | os. Sphenoid tepatnya sella tursika |
Adenohipofisis dibagi menjadi 3 bagian, apa saja? Neuro hipofisis dibagi menjadi 2 bagian apa saja? | Adenohipofisis : Pars distalis, pars tuberalis, pars intermediate. Neurohipofisis: pars nervosa dan infumndibulum |
Dimana letak kelenjar tiroid secara anatomis? | Anterior dari cartilago thyroidea, setinggi C5–T1 |
Sebutkan hormon yang disekresikan oleh adenohipofisis! | 1. ACTH 2. TSH 3. LH 4. FSH 5. GH (Growth Hormone) 6. PRL (Prolaktin) (Tips: ingat singkatan FLAT PEG: FSH, LH, ACTH, TSH – Prolaktin, Endorphin, GH) |
Arteri mana yang menyuplai kelenjar hipofisis? | A. hypophysialis superior dan inferior, cabang dari a. carotis interna |
Nama bagian yang di tunjuk? | Medulla |
Bagian tersebut pada neurohipofisis dinamakan? | Badan herring |
Bagian yang di lingkari? | Oxyphil cell |
Sebutkan sel yang ada di pulau langerhans beserta yang dihasilkannya? | - sel alpha —> glukagon - sel beta —> insulin - sel delta —> somatostatin - sel PP —> pancreatic polipeptida |
Sel apa dan apa yang diproduksi sel tersebut? | Chromaffin cell —> katekolamin (epinefrin & norepinefrin) |
Sebutkan lapisan kelenjar adrenal dari dalam? | 1. Medulla 2. cortex - reticularis - fasiculata - glomerulosa 3. Capsul |
Perbedaan Vibrio cholerae dan Vibrio parahaemolitycus? | Koloni Vibrio cholerae dalam TCBS adalah kuning, sedangkan Vibrio parahaemolyticus adalah hitam |
Bakteri batang bengkok, gram negatif, punya flagel monotrik, apa nama bakterinya dan media khususnya...? | Vibrio cholerae, TCBS dengan koloni berwarna kuning |
Penyakit yang bisa terjadi akibat Vibrio cholerae adalah...? | Penyakit cholera dan gastroenteritis akut |
Bakteri basil gram positif, non motil, berkapsul, bersifat pleomorfik, dan memiliki spora bisa di sentral maupun di sub terminal, apakah bakteri tersebut? | Clostridium perfringens |
Clostridium perfringens bisa diidentifikasi melalui test lecitinase yang mana hasilnya akan menunjukan? | Koloni yang terpresipitasi |
Bagaimana perbandingan antara makanan dan aquades pada tes makanan (TPC)? | Aquades 90ml dan makanan 10 gr |
Perbedaan Salmonella dan Shigella dalam media SSA? | Salmonella membentuk koloni hitam sedangkan Shigella koloninya bening |
Clostridium botulinum memiliki media khusus apa dan bagaimana koloninya? | Egg yolk agar dengan koloni seperi mutiara |
Bagaimana cara membedakan Proteus mirabilis dan Proteus vulgaris? | Proteus mirabilis memiliki hasil tes indol negatif sedangkan Proteus vulgaris positif |
Indikator kuinolon pada pemeriksaan kolesterol dibentuk oleh? | Hasil hidrolisis hidrogen peroksida, aminofenazon dan fenol |
Berapa panjang gelombang yang digunakan dalam pengukuran SGOT dan SGPT menggunakan spektrofotometri? | 340 nm |
Prinsip kerja spektrofotometer uv-vis yaitu...? | Interaksi energi berupa sinar monokromatis melalui suatu media, maka sebagian cahaya diserap/dipantulkan/dipancarkan |
Metode yang digunakan dalam pemeriksaan SGOT dan SGPT yaitu...? | Metode kinetik enzimatik |
Berapa panjang gelombang yang digunakan dalam pengukuran trigliserida menggunakan Spektrofotometri? | 500 nm |
Berapa kadar trigliserida normal orang dewasa? | < 2.3 mmol/L |
Pada uji kadar glukosa urine, reduksi benedict, apabila didapatkan cairannya berwarna oranye maka hasilnya positif berapa? | |
Zat pereduksi lain yang menyebabkan hasil negatif palsu pada uji carik celup? | Vitamin C, keton, asam homogentisat |
Pemeriksaan keton dalam urine bisa dilakukan dengan dua cara, yaitu...? | Cara Rothera dan cara Gerhardt |
Alat yang digunakan untuk memeriksa gula darah? | Glukosameter |
Urin yang digunakan dalam uji rothera? | Urin segar |
Pemeriksaan glukosa menggunakan darah? | Darah perifer |
There are no comments, be the first and leave one below:
Want to create your own Flashcards for free with GoConqr? Learn more.